Johorejo - Jenis Operasi Yang Ditanggung BPJS Kesehatan

Jenis Operasi Yang Ditanggung BPJS Kesehatan

gambar repro bpjs-kesehatan.go.id

KENDAL, Senin, 20 Juni 2022.

Pada edisi Sabtu (18/6/2022) redaksi johorejo.desa.id mengupas 21 penyakit yang tidak ditanggung oleh BPJS Kesehatan.

Baca Juga : Ini 21 Penyakit Yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan

Pada edisi kali ini, redaksi akan mengupas 20 jenis Operasi yang ditanggung BPJS Kesehatan, apa saja? simak berikut ini :

1. Operasi jantung

2. Operasi lambung

3. Operasi kista

4. Operasi caesar

Baca Juga : Manfaatkan Aplikasi Mobile JKN-KIS

5. Operasi miom

6. Operasi tumor

7. Operasi odontektomi

8. Operasi bedah mulut

Baca Juga : CARA CEK BPJS KESEHATAN, AKTIF ATAU TIDAK

9. Operasi usus buntu

10. Operasi empedu

11. Operasi mata

12. Operasi bedah vaskuler

Baca Juga : CARA MENDAFTAR BPJS KESEHATAN 

13. Operasi amandel

14. Operasi katarak 

15. Operasi hernia

16. Operasi kanker

Baca Juga : URUS APAPUN, SEKARANG WAJIB PUNYA BPJS KESEHATAN

17. Operasi kelenjar getah bening

18. Operasi pencabutan pen

19. Operasi timektomi 

20. Operasi penggantian sendi lutut

Sudah merasakan operasi jenis apa? semoga tetap sehat walaupun selalu membayar iuran BPJS Kesehatan. (SA).


Dipost : 20 Juni 2022 | Dilihat : 2673

Share :